Strategi Penjadwalan Penggantian Roll pada Mesin Rolling Mill di PT. Z
DOI:
https://doi.org/10.55606/jtmei.v2i2.1936Keywords:
Keandalan, Prventive Maintenance, PenjadwalanAbstract
PT. Z merupakan salah satu perusahaan yang memproduksi pelat baja yang berlokasi di Surabaya, Jawa Timur. Proses produksi di PT. Z memanfaatkan sepenuhnya mesin yang berjalan sepanjang waktu. Hambatan dalam pembuatan pelat baja adalah bahwa sering ada kerusakan yang disebabkan oleh manusia, material, dan mesin. Seringkali, kerusakan mesin pada faktor mesin menghentikan jalanya proses produksi. Kerusakan pada mesin produksi mencegah proses produksi bekerja dengan lancar. Waktu henti yang tinggi sering disebabkan oleh perawatan dan penggantian komponen pada bagian-bagian mesin tertentu. Akibatnya, peralatan membutuhkan perbaikan atau pemeliharaan (maintenance). Diantara semua mesin produksi, mesin rolling mill merupakan mesin dengan angka downtime tertinggi. Komponen pada mesin rolling mill yang menyebabkan downtime paling tinggi sebesar 12.851 menit yakni komponen roll. Studi ini bermaksud membuat rencana penjadwalan penggantian roll pada mesin rolling mill. Metodelogi yang diterapkan dalam penelitian ini adalah Preventive Maintenance dengan menghitung keandalannya dan membuat jadwal penggantian roll. Hasil penelitian menunjukan bahwa rata-rata penggantian roll setiap 6 hari dengan keandalan 63,21%, dan rata-rata waktu proses penggantian roll adalah 131 menit.
Downloads
References
Akbar, M. R., & Widiasih, W. (2022). Analisis Perawatan Mesin Bubut dengan Metode Preventive Maintenance Guna Menghindari Kerusakan Secara Mendadak dan Untuk Menghitung Biaya Perawatan. Jurnal SENOPATI: Sustainability, Ergonomics, Optimization, and Application of Industrial Engineering, 4(1), 32-45. https://doi.org/10.31284/j.senopati.2022.v4i1.3086
Arsyad, M., & Sultan, A.Z. 2018. Manajemen Perawatan.Yogyakarta: Deepublish.
Asih, E. W., Sodikin, I., & Triski, D. S. (2021). PENJADWALAN PERAWATAN PREVENTIF DAN WAKTU PENGGANTIAN MESIN HULLER DENGAN METODE AGE REPLACEMENT DAN THERBOGH’S MODEL. PROSIDING SNAST, 22-31. https://journal.akprind.ac.id/index.php/snast/article/view/3415
Asprilla, G., & Agustiar, P. (2020). Meningkatkan Kinerja Mesin Extrude Hydron Menggunakan Metode Preventive Maintenance. JTTM: Jurnal Terapan Teknik Mesin, 1(1), 18-24. https://journal.akprind.ac.id/index.php/snast/article/view/3415
Haq, M. I., & Riandadari, D. (2019). Penentuan Penjadwalan Preventive Maintenance Pada Komponen Mesin Callender Di Pt. Karet Ngagel Surabaya Wira Jatim. Jurnal Pendidikan Teknik Mesin, 9(1). https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal-pendidikan-teknik-mesin/article/view/29914
Hidayah, S. N., & Widjajati, E. P. (2023). Penentuan Interval Perawatan Mesin Wood Pallet Secara Preventif Dengan Metode Modularity Design Dan Age Repalcement Pada PT Yale Woodpallet Indonesia. Jurnal Teknik Mesin, Industri, Elektro dan Informatika, 2(2), 93-107. https://ejurnal.politeknikpratama.ac.id/index.php/jtmei/ article/ view/1666
Hidayat, T., Abizar, H., & Rokhadhitomo, O. (2023). Analisis Perawatan preventif Pada Mesin Horizontal Sand Mill Tipe ROOT RTSM–50ADL E. Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Undiksha, 11(1), 131-140. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JPTM/article/view/54362
Imtihan, M., & Somantri, Y. (2022). Perawatan Komponen Mesin Forming Untuk Meningkatkan Produksi Cup Minuman. JENIUS: Jurnal Terapan Teknik Industri, 3(1), 12-21. http://jurnal.sttmcileungsi.ac.id/index.php/jenius/article/ view/230
Khaurullah, F., & HR, D. A. (2022). Analisis Penentuan Waktu Kegiatan Perawatan Preventif Yang Tepat Bagi Mesin Produksi Glasstube Lampu 2U Sesuai Keandalannya (Studi Kasus: PT. Panca Aditya Sejahtera). Jurnal Teknik Industri, 25(01), 52-75. http://univ45sby.ac.id/ejournal/index.php/industri/article/ view/268
Kurniawan, Fajar. 2013. Teknik dan Aplikasi Manajemen Perawatan Industri. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Law, Averill M. & W. David Kelton. (1991). Simulation Modeling & Analysis, Fifth Edition. McGraw-Hill, International.
Kusuma, A. (2019). Analisa Kinerja Mesin Wtp Menggunakan Metode Fmea Dan Penjadwalan Preventif Maintenance. Waktu: Jurnal Teknik UNIPA, 17(1), 15-25. https://jurnal.unipasby.ac.id/index.php/waktu/article/view/
Lokajaya, I. Nyoman. (2009). Penentuan Waktu Penggantian Komponen dan Biaya Penggantian yang Optimal pada Mesin Crawler Rock Drill. 6(1), 32–40.
Marasabessy, S. A., Henaulu, A. K., & Rumbouw, J. (2020). Analisis Sistem Perawatan Mesin Produksi pada CV Abadi Tiga Mandiri (Studi Kasus Mesin Cup Sealer). KAIZEN: Management Systems & Industrial Engineering Journal, 3(2), 80. https://d1wqtxts1xzle7.cloudfront.net/70925715/pdf-libre.pdf?1633114526 =&responsecontentdisposition=inline%3B+filename%3DAnalisis_Sistem_Perawatan_Mesin_Produksi.pdf&Expires=1686816839&Signature=H58MSIczze2T9FS8WMSy9SMMSjO7PsOGUASZOkgddHJEpMRGp0XsVbXKe-jmk6-Zbg~hed 15x29pHhU7A1s1KqMwfcq2B~KS62r~xIc8mrNDf2THh2~8O4eLdqTX5Qc0UW7rUZ5G-HO~yK5PtR7l9~oczUz40iq-d~ezfrgSGXX-GPst1enbbFNrWUXEF5y WeBJx5PxOdZJn5XiQnYjBP67OVLH5u7C4kx6KVRwLJFyGosw2b~-EjBBk6y 7-26v0r29gg6~eZansLFFtOImwqN6VTqG0nVOH7GWaiU-lCsxGGXGJIDNPS DeP0vqBcdlxwl1Jv3zd5-wGjohd9WCb-w__&Key-Pair-Id=APKAJLOHF5GGS LRBV4ZA
Mesra, T. (2020). Analisis Perawatan Mesin Pompa Sentrifugal dengan Metoda Failure Mode and Effect Analysis (FMEA). JURNAL UNITEK, 13(2), 39-46. https://ejurnal.sttdumai.ac.id/index.php/unitek/article/view/138
Mulyaningsih, S., & Mindayani, I. (2022). Perencanaan Perawatan Mesin Bubut di Lingkungan Laboratorium Geologi Teknik Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta. Jurnal Rekayasa Industri (JRI), 4(1), 29-36. https://ejournal.widyamataram.ac.id/index.php/JRI/article/view/624
Ngadiyono, Yatin. 2010. Pemeliharaan Mekanik Industri. Yogyakarta
Rijal, M. I., Putra, A. Y. W., & Raihan, R. A. (2022). ANALISIS PERAWATAN MESIN CHAIN SCRAPER CONVEYOR DI PT. CEMINDO GEMILANG BAYAH. Teknika, 7(4), 191-199. https://jurnal.sttw.ac.id/index.php/jte/article/ view/
Setiawannie, Y., & Marikena, N. (2022). Perencanaan Penjadwalan Preventive Maintenance Mesin Pounch dengan Critical Path Method di PT. Grafika Nusantara. INSOLOGI: Jurnal Sains dan Teknologi, 1(1), 01-10. https://journal.literasisains.id/index.php/insologi/article/view/105
Siregar, N., & Munthe, S. (2019). Analisa Perawatan Mesin Digester dengan Metode Reliabity Centered Maintenance pada PTPN II Pagar Merbau. JIME (Journal of Industrial and Manufacture Engineering), 3(2). http://download.garuda. kemdikbud.go.id/article.php?article=1215581&val=10515&title=Analisa%20Perawatan%20Mesin%20Digester%20dengan%20Metode%20Reliabity%20Centered%20Maintenance%20pada%20PTPN%20II%20Pagar%20Merbau
Susetyo, A. E., & Nurhardianto, E. (2019). Penentuan komponen kritis untuk mengoptimalkan keandalan mesin cetak. Science Tech: Jurnal Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi, 5(2), 13-22. https://journal.literasisains.id/index.php/ insologi/article/view/105
Widiasanti, Irika., & Lenggogeni. (2013). Manajemen Konstruksi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Widiasih, W. (2019). Perhitungan Biaya Penggantian Komponen dengan Mempertimbangkan Penjadwalan Perawatan pada Mesin Bucket Raw Material. Tekmapro: Journal of Industrial Engineering and Management, 14(2), 68-76. http://download.garuda.kemdikbud.go.id/article.php?article=1411773&val =6224&title=PERHITUNGAN%20BIAYA%20PENGGANTIAN%20KOMPONEN%20DENGAN%20MEMPERTIMBANGKAN%20PENJADWALAN%20PERAWATAN%20PADA%20MESIN%20BUCKET%20RAW%20MATERIAL