PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, DAN TATA KELOLA PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KEUANGAN SUB SEKTOR ASURANSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017-2021

Authors

  • Tazkiyatun Nisa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Slamet Riyadi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.55606/jcsrpolitama.v1i3.1791

Keywords:

Struktur Modal, Profitabilitas, Tata Kelola Perusahaan, Kinerja Keuangan.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh struktur modal, profitabilitas, dan tata kelola perusahaan terhadap kinerja keuangan  pada perusahaan keuangan sub sektor asuransi. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang berupa laporan keuangan tahunan yang dapat diakses melalui website resmi www.idx.co.id. Populasi dalam penelitian ini yaitu sebanyak 17 perusahaan keuangan sub sektor asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2021. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan kriteria yang sudah ditetapkan sehingga menghasilkan 10 sampel perusahaan keuangan sub sektor asuransi. Penelitian ini menggunakan analisis data Structural Equation Modelling (SEM) dengan alat program dari aplikasi Partial Least Squares (PLS) versi 3.0. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa struktur modal tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan, profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan, dan tata kelola perusahaan berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan.

 

References

Anastasya, S., & Hidayati, C. (2019). Analisis Rasio Keuangan dan Common Size Untuk Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan Kosmetik dan Peralatan Rumah Tangga Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2015. Jurnal Ekonomi Akuntansi, 4 (2), 51-66.

Fahmi, I. (2018). Analisis Kinerja Keuangan: Panduan bagi Akademisi,Manajer, dan Investor dan Menganalisis Bisnis dari Aspek Keuangan. Alfabeta.

Hamdani. (2016). Good Corporate Governance (Tinjauan Etika dalam Praktik Bisnis). Jakarta: Mitra Wacana Media.

Harianja, N. W. C., & Riyadi, S. (2023). Pengaruh Green Accounting dan Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Sub Sektor Industri Kimia Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Pada Tahun 2018-2021. Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi, 2(1), 1-18.

Idawati, I. A., & Sudiartha, G. M. (2014). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan terhadap Kebijakan Dividen Perusahaan Manufaktur di BEI. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 1604–1619.

Irawan, D., & Kusuma, N. (2019). Pengaruh Struktur Modal dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan . Jurnal Aktual STIE Trisna Negara, 66-81.

Juhandi, N. (2013). The Effects of Internal Factors and Stock Ownership Structure on Dividend Policy on Company’s Value [A Study on Manufacturing Companies Listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX)] . International Journal of Business and Management Invention, 618.

Ramdhonah. (2019). Pengaruh Struktur Modal Ukuran Perusahaan Pertumbuhan Perusahaan, dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2017). Jurnal Riset Akuntasi dan Keuangan, VII.

Ratnasari, M. A. I. (2017). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, Kebijakan Deviden, Ukuran Perusahaan dan Tingkat Suku Bunga terhadap Nlai Perusahaan Transportasi.

Rudianto. (2013). Akuntansi Manajemen Informasi untuk Pengambilan Keputusan Strategis. Jakarta: Erlangga.

Downloads

Published

2023-06-05

How to Cite

Tazkiyatun Nisa, & Slamet Riyadi. (2023). PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, DAN TATA KELOLA PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN KEUANGAN SUB SEKTOR ASURANSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017-2021. Journal of Creative Student Research, 1(3), 324–341. https://doi.org/10.55606/jcsrpolitama.v1i3.1791

Similar Articles

1 2 3 4 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.