Pengaruh Pemberian Jahe Hangat Dalam Mengurangi Emesis Gravidarum Pada Ibu Hamil Trimester I di PBM HJ Hotma Deli Siregar Tahun 2022

Authors

  • Sutra Warni Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mitra Husada Medan
  • Basaria Manurung Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mitra Husada Medan

DOI:

https://doi.org/10.55606/termometer.v1i1.1113

Keywords:

Emesis Gravidarum, Jahe Hangat

Abstract

Mual dan muntah (nausae and vomiting during pregnancy/ NVP) adalah gejala umum selama awal kehamilan, mempengaruhi sebanyak 80% wanita hamil. Mual dan muntah selama kehamilan disebut morning sickness.  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh  Pemberian Jahe Hangat Dalam Mengurangi Hiperemesis Gravidarum Pada Ibu Hamil Trimester I Di PBM Hj Hotma Deli Siregar Tahun 2022. Jenis Penelitian ini merupakan penelitian dengan Quasi eksperiment dengan rancangan  yang digunakan adalah one group pretest-postest design. Populasi adalah seluruh ibu hamil yang berada di PBM Hj Hotma Deli Siregar Tahun 2022 yang berjumlah 50 ibu hamil. Jumlah sampel yang digunakan adalah 50 orang yang diperoleh dengan menggunakan teknik Total sampling. Teknik analisis data menggunakan chi square. hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah dari 50 responden, terdapat penurunan mual muntah pada ibu hamil dengan pemberian jahe hangat dengan nilai p= 0,000. Kesimpilan : ada Pengaruh Pemberian Jahe Hangat Dalam Mengurangi Emesis Gravidarum Pada Ibu Hamil Trimester I.

References

SDKI, “Survei Demografi dan Kesehatan 2017,” Ris. Kesehat. Dasar 2018, 2017.

Kemenkes RI, Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2019. 2019.

D. Serdar, “fektivitas Pemberian Air Rebusan Jahe Dan Daun Mint Terhadap Intensitas Mual Muntah Pada Ibu Hamil Trimester I Di Puskesmas Dahlian Makassar,” Sustain., 2019.

F. Febriyeni and V. Delfina, “PENGARUH PEMBERIAN MINUMAN JAHE DAN DAUN PANDAN TERHADAP FREKUENSI MUAL MUNTAH PADA IBU HAMIL TRIMESTER I,” J. Ilmu Keperawatan dan Kebidanan, 2021, doi: 10.26751/jikk.v12i1.843.

R. DA, “Asuhan Gizi Pada Hiperemesis Gravidarum,” JNH (Journal Nutr. Heal., 2021.

S. I. N. Alulu, “Gambaran Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Hiperemesis Gravidarum Pada Ibu Hamil Di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta,” Naskah Publ., 2019.

diane marlin, “Hiperemesis Gravidarum : Asesmen dan Asuhan Kebidanan,” Sci. J., 2018.

A. Nurdiana, “PENGARUH PEMBERIAN PERMEN JAHE TERHADAP MUAL MUNTAH PADA IBU HAMIL DI KLINIK KHAIRUNIDA SUNGGAL TAHUN 2018,” J. Ilm. PANNMED (Pharmacist, Anal. Nurse, Nutr. Midwivery, Environ. Dent., 2019, doi: 10.36911/pannmed.v13i1.132.

Y. K. Yuni Kurniati, “KARAKTERISTIK IBU HAMIL YANG MENGALAMI HIPEREMESIS GRAVIDARUM,” J. Kebidanan J. Med. Sci. Ilmu Kesehat. Akad. Kebidanan Budi Mulia Palembang, 2019, doi: 10.35325/kebidanan.v8i2.128.

M. Ahmed, J. H. Hwang, S. Choi, and D. Han, “Safety classification of herbal medicines used among pregnant women in Asian countries: A systematic review,” BMC Complement. Altern. Med., 2017, doi: 10.1186/s12906-017-1995-6.

S. N. Abidah and F. N. Fauziyatun, “FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN HIPEREMESIS GRAVIDARUM PADA IBU HAMIL DI RB ZAKAT SURABAYA,” EMBRIO, 2019, doi: 10.36456/embrio.vol11.no2.a2045.

Notoatmodjo, S. 2017. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rieneka Cipta

Downloads

Published

2023-01-27

How to Cite

Sutra Warni, & Basaria Manurung. (2023). Pengaruh Pemberian Jahe Hangat Dalam Mengurangi Emesis Gravidarum Pada Ibu Hamil Trimester I di PBM HJ Hotma Deli Siregar Tahun 2022. Termometer: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan Dan Kedokteran, 1(1), 138–144. https://doi.org/10.55606/termometer.v1i1.1113